MENU
icon label
image label
blacklogo

Mercedes S-Class Carbiolet Mulai Masuk Produksi

DEC 21, 2015@10:00 WIB | 970 Views

Setelah diperkenalkan di Frankruft Motor Show pada bulan September 2015 lalu, Mercedes-Benz akhirnya merencanakan untuk memproduksi Mercedes S-Class Carbiolet. Produksi itu akan dilakukan di pabrik Sindelfingen, Jerman. Seperti dikutip Worldcarfans, Mercy S-Class Carbiolet pertama kali diproduksi pada tahun 1971 yang dibekali dengan empat seater. Dan saat ini model tersebut sudah memasuki generasi keenam yang akan mewuujudkan disain mewah dari Daimler.

Mercedes mengatakan, mobil ini akan menawarkan beberapa pilihan mesin yakni mesin V12 yang ada didalam mobil S65 yang sudah diungkapkan awal pekan ini. Pada dasarnya S-Class Coupe dapat dioperasikan dalam kecepatan hingga 37 mph atau 60km/jam. Selain itu Mercedes juga akan menawarkan pilihan watrna diantaranya black, dark red, dan dark blue untuk ekterior.

Kabarnya Mercedes akan membuka pesanan untuk pasar Jerman pada bulan ini dan akan mulai dilakukan pengiriman pada musim semi 2016.  Semantara untuk model S65 harus menunggu sampai April 4 2016 untuk melakukan pemesanan. [Ddy/timBX]

Tags :

#
mercedes s-class,
#
mercedes s-class carbiolet,
#
mercedes benz