MENU
icon label
image label
blacklogo

Peugeot Perkenalkan RCZ

JUL 14, 2011@14:27 WIB | 668 Views

Bertempatdi Essence DarmawangsaApartement, Kamis (14/7), PT Astra International Peugeot secararesmimemperkenalkan Peugeot RCZ. Iniadalah coupe 2+2 sporty yang dirancanguntukmenjadisebuahkendaraanekslusif, istimewa, danmampumemancarkankesenangan.

Acara yang digelardalamsuasanasantaibersamaparaawak media ini, Peugeot terlihatbegitugayadengan model yang satuini. EksteriorRCZdidesainatletisnamuntetap terlihat elegandan begitu aerodinamis. Beberapa fitur unggulan pada sedan cabriolet ini ialah kombinasi atap berbentuk "double-bubble", lengkungan kaca berbahan aluminium yang memberikan kesan sensual dan modern.

Satu fitur unggulan lain ialah spoiler belakangaktif yang memberikan kontribusiuntukefisiensiaerodinamis. Spoiler ini bisadisesuaikan dengan kecepatan mobil, hal ini untuk memastikan keseimbangan antara konsumsi bahan bakar dan road holding. Posisi 1 terbuka 9 derajat jika kecepatan > 85 kph dan akan kembali menutup jika keceparan < 55 kph. Posisi 2 akan membuka pada posisi 34 derajat jika kecepatan > 155 kph dan akan kembali ke posisi 1 pada 145 kph. Untuk fitur ini pengemudi dapat memilih untuk mengaktifkan spoiler belakang tersebut secara manual ataupun otomatis.

" RCZ yang kami datangan ke Indonesia ada 2 model yaitu RCZ premium danRCZ Sport. Sampai saat ini sendiri sudah ada 5 pemesanan " kata C. Herlijoso, Chief Executive PT Astra International Peugeot. Untuk saat ini sendiri (termasuk mobil pada gambar_red) Peugeot baru menyediakan RCZ Premium dengan kapasitas mesin bensin 1600cc turbo otomatis. Bagi yang berminat, Peugeot melepas RCZ Premium seharga Rp 657 Juta OTR sementara RCZ Sport dilepas seharga Rp 689 Juta OTR.[mot/timBX] 

Tags :

#
PT Astra International Peugeot
#
Peugeot
#
RCZ
#
RCZ Premium
#
RCZ Sport

RELATED ARTICLE