MENU
icon label
image label
blacklogo

Bikin Segar Tampang Honda Tiger

MAR 04, 2013@14:22 WIB | 1,464 Views

Bosandenganpenampilan motor anda? namununtukmenjualnyadanmenggatinya pun jugaenggan. Mungkinbagianda yang menemuiproblemasepertiitubisamendatangiBaru Motor Sport (BMS), jalanPalmerahBarat No.25, Jakarta Barat. Pasalnya, bengkel yang dikomandoolehAriawanWijayainimemangdikenalpiawaibermaindimodifikasilimbah-limbahmoge.

Urusanubahwajahbukansoalberartibaginya. Takhanyakaki-kaki, tetapitampangdanbody-nya pun jugasanggupdilakukan Ari. Seperti Honda Tiger keluarantahun 1998 yang menjadi motor garapandiBX Modification Journal kaliini. BMS mendapat order untukmengubahHonda Tiger menjadi Honda CBR1000. Taktanggung-tanggung sang pengordermengharapkantingkatkemiripin alias dimensisatuberbandingsatu, ituberartiharusbenar-benarmirip. Secaradimensimemangkedua motor tersebutsangatjauhberbedanamun Ari dan crew tetapharusmengupayakankemiripantersebut.

Setelah mendapati gambar yang sesuai dengan target yakni CBR1000 saatnya melakukan pembongkaran motor aslinya. Proses ini berlangsung cukup singkat pasalnya tidak semua komponen motor dilepas. Melainkan hanyakaki-kakidanjuga beberapa bagian body. Urusan pemasangan kaki-kakiCBR1000menjadi langkah awal yang dikerjakan oleh Ari dan crew-nya.

Selesai urusan penggantian kaki-kaki, beberapa spesifikasi komponen yang ada pada kaki-kaki motor Tiger tersebut diantaranya upside down CBR600, swing arm menggunakan CBR1000. Sementara velg menggunakan untuk depan menggunakan ukuran 3,5 inci dan belakang 5,5 inci.

Lebih jauh Ari mengatakan, "untuk mendukung dimensi kemiripan 1 banding 1 maka fairing dan braket fairing menggunakan yang asli. Kemudian untuk headlight dan spion pun juga harus punya CBR1000", ujarnya menegaskan. So guys, episode pertama Tiger Fulll Custom Modification kali ini akan membahas tentang proses penentuan desain dan juga pembongkaran motor Tiger aslinya. [nus/timBX]

Tags :

#
BX Modification Journal
#
Motor
#
BMS
#
Honda
#
Tiger
#
CBR1000