MENU
icon label
image label
blacklogo

VW Golf MKVI Street Racing di Ajang mSF

NOV 20, 2013@09:34 WIB | 1,271 Views

Takhanyaberadusoalkualitassuarasaja, mobil-mobilpeserta event BosMobil Mobile Sound Festival (mSF) Seri ke-2 yang berlangsungakhirpekanlaludiBandungturutterlihatpemandanganmobil-mobil yang telahdimodifikasi. SepertimobilmilikYohanesberikutini, berbekal Volkswagen Golf MK6iaikutberpartisipasidi SQL Competition.

Yohanesmemodifikasihatchback-nyadengan style street racing. Penggantiankomponenmodifikasinyadimulaidarisektoreksterior. Seluruhbodikitbertema carbon yang melekatdimobilnyamerupakanhasilkaryadari Andre, Signal Kustom Built. Selanjutnyatampangkeren sang VW Golf keluaran 2011 tersebutdilengkapidenganpengadopsianvelg Modular 18 inci, dansuspensicoilover KW V3.  

Berlanjutkepadabagiandapurpacu yang merupakanpoinpentingdarikonsepmodifnya. Untukurusandongkraktenaga, cowok yang tergabungdalam club Frontline inimeng-upgrademesin sang MKVIdenganRevo stage I. Revomerupakansebuahsistemreflash software untukmenignkatkantenaga-tenagamesinmobilkeluaranEropaseperti Volkswagen, Audi. Sang owner jugamelengkapikinerjamesinmobilnyadengan blow off HKSdanknalpot racing.

Seluruhperangkatsoudnsystem-nyamenggunakan Cello, mulaidari twitter 3-way, monoblok, 2 amplimasing-masing 500 watt, dan 2 unit subwoofer 10 inci, sertaditambahdengan monitor 5 inci. Komponen audio system tersebutmengarahpada Sound Quality Level (SQL). "Sayamemilihy SQL karenamemangsesuaidenganalira-aliranmsuik yang sayasukadanmewakiliselerasaya. Lebihpasnyabisamewakilikaraktersaya", tuturnya. TakpercumadalamajangtersebutYohaneslewatmobilnyameraihjuara II kompetisi Cello XpertdiajangmSF 2013. Berbicarasoalrencanamodifkedepan, iaberkeinginanuntukmenambahspesifikasi sound car-nyamenjadilebihtinggilagidari yang adasaatini. [nus/timBX]
 

Tags :

#
VW
#
VW Golf
#
VW Golf MKVI Street Racing
#
mSF 2013
#
BosMobil
#
Mobile Sound Festival 2013