MENU
icon label
image label
blacklogo

Varian Audi Q3, Q5 dan A3 Sportback Sokong Penjualan Terbaik Audi

OCT 17, 2013@11:57 WIB | 883 Views

Lepaskuartalketigapadatahun 2013 (Januari - September 2013), Audi AG berhasilmembukukanpenjualan yang meningkatsebesar 10 persen. Untukbulan September 2013 saja, produsendengan logo empatcincininimenorehkanangkapenjualansebesar 150.300 unit. Angkatersebutmengalamipeningkatan 10 persenbiladibandingkandengan data penjualanmerekapadaperiode yang samaditahun 2012 lalu. Untukpasar US, Audi mencatatkanpeningkatan 6,2 persen, untukpasar China mengalamipeningkatan double digit 28,2 persen. Selainwilayah US dan China, untukpasarEropa Audi mengalamipeningkatan 3 persen. Dan untuksecarakeseluruhan, penjualan Audi hingga September 2013 meningkat 7,6 persen yang mencapai total penjualan 1.180.750 unit.

Diwilayah China sendiri, produk Audi yang menjadiidolaadalahjenis Audi SUV. DiantaranyaadalahseriQ3danQ5. Secarakeseluruhan, jumlahpenjualan Audi di China melonjaksebesar 20,6 persenmencapai 358.213 unit mobilsejakJanuari 2013. Sementarauntukpasarpaman Sam, varian yang menjaditulangpunggungadalah Audi Q5. Untukvariantersebut, meningkatsebesar 44,9 persenmencapai 3.268 unit mobil. Secara total, tingkatpenjualandiAmerikameningkat 13,6 persensepanjangkuartalketigatahuninimencapai 114.411 unit mobil.

“Kami tetap mampu mengakhiri penjualan kuartal ketiga tahun ini dengan hasil yang lebih baik dari periode yang sama tahun lalu, meski di beberapa pasar utama Audi terdapat beberapa kondisi yang kurang menguntungkan. Kami juga mampu mempertahankan performa memuaskan di seluruh daerah pasar Audi dan tetap unggul dari seluruh pasar mobil secara global,” kata Kepala Sales & Marketing AUDI AG, Luca de Meo. “Secara khusus, seri Audi Q3, Q5, dan A3 Sportback menjadi pendongkrak tingkat penjualan Audi.”

Khusus di Inggris, Audi mendapatkan hasil yang sukses pada penjualan di bulan September dan bahkan mampu melebihi tingkat penjualan yang tinggi dari tahun sebelumnya: 26.070 mobil berhasil terjual, meningkat sebesar 16.4 persen. Pada bulan September 2012, penjualan Audi juga naik sebesar 20 persen menjadi 22.389 unit di Inggris. Sementara itu, Audi juga mampu mencetak kenaikan penjualan bulan September di Jerman (2,5 persen) dan di Belanda (11,8 persen). Sebaliknya, kondisi ekonomi yang terus menegang berdampak negatif pada penjualan di beberapa pasar mobil di Eropa, seperti di Spanyol, pengiriman mobil turun 1,4 persen; di Perancis turun 7,3 persen; dan di Italia, penjualan di penutupan bulan September merosot sekitar 11,7 persen. Secara keseluruhan, Audi sudah menjual sekitar 564.800 unit mobil di Eropa dalam tiga kuartal pertama tahun 2013. Sehingga dapat disimpulkan penjualan Audi pada sembilan bulan pertama tahun ini hanya berada sedikit dibawah tahun sebelumnya (1,6%). [Har/timBX]

Tags :

#
Audi
#
Audi Q3
#
Audi Q5
#
Audi A3 Sportback