MENU
icon label
image label
blacklogo

Prediksi Wajah Pagani Huayra Roadster

DEC 10, 2012@11:44 WIB | 1,044 Views

Kabarmengenaiakanmunculnya model 'PaganiHuayra Roadster' yang kinisedangdipersiapkanmembuatparapengamatotomotifmembayangkanbagaimanatampangmobilinisaatdimunculkannanti. Aldo Maria SicadariIED Turin membuatsebuah rendering 3DuntukPaganiHuayra Roadster, melalui rendering yang dibuatnyaini Aldo Maria SicaberharapparapenggemarotomotifbisamembayangkanbagaimanawujudPaganiHuayra Roadster nantinya.

Supercar spesial beratap terbuka ini dikabarkan siap menampakan wujudnya secara resmi didepan publik pada tahun 2013 atau 2014. Pada rendering yang ditampilkan, terlihat model atap baru yang menggambarkan atap yang terbuat dari tiga komponen dengan dua bagian kaku yang digabungkan dengan elemen berbahan fleksibel. Untuk bagian lainnya tidak tampak ada perbedaan, semuanya begitu identik dengan model pendahulunya yang menggunakan atap permanen.

Untuk area dapur pacu, Pagani telah mengkonvirmasi mesin apa yang ditanamkan pada PaganiHuayra Roadster ini. Kabar yang didapat, model roadster iniakan menggendong mesin AMG V12 berkapasitas 6.0-liter dan sudah dilengkapi dengan bi-turbo. Mesin ini diklaim mampu menghasilkan tenaga hingga 680 hp (515 kw) dengan torsi maksimal diangka 737 lb-ft (1.000 Nm). Kemungkinan besar, mobil spesoal iniakanmembuat penampilan perdananya pada event motor show tahun depan.[nur/timBX]

Tags :

#
Pagani
#
Huayra Roadster
#
Aldo Maria Sica
#
IED Turin