MENU
icon label
image label
blacklogo

Mercedes-Benz C-Class Coupe DTM 2012 Desain Michael Schumacher dan Nico Rosberg

SEP 14, 2011@15:19 WIB | 967 Views

Denganbantuan Michael Schumacher danNicoRosbergakhirnya Mercedes-Benz dapatmeluncurkanmobilbalap C-Class Coupe DTM 2012 diFrankfurt. Rencananyamobilinibaruakanmulaibersaingtahundepandi German Touring Car Masters (Deutsche Tourenwagen Masters) dan yang akanmenjadisainganutamanyaadalahmobil BMW M3DTMdan Audi A5DTM.

Mobil yang didukungdenganmesinV8bersertifikatbalapdengankapasitas 4.0 liter, yang sanggupmemproduksitenagahingga 500 hp. Mercedes-Benz DTM 2012 yang memilikifitursasismonocoqueseratkarbondantergabungdengan roll bar kabinbaja yang canggih. Strukturinijugamencakupenamzona crumple spesifik yang menyerapgunjangandititikutamaterjadinya.  

Mercedes-Benz C-Class Coupe DTMinimemilikidimensibodi yang luasdandrastis. Mulaidarisayap foil, sertaventilasidisetiappanelnyadansemuaberkontribusiuntukmeningkatkandownforceaerodinamis. Disampingitujugameningkatkanaliranudara yang dilaluidisekitarmobil, sertaturutdibantujugadengansayapbesardibelakangmobil.

Menurut Michael Schumacher, "Mercedes-Benz DTM 2012 terlihatfantastis, tapiapa yang sayatemukanbahkanlebihmengesankandaripadatampilan visual mobil, yaitukonsepkeamananbarudenganselkeselamataninovatifdanstrukturseratkarbon yang lebihmaju. Inimerupakanstandarkeamanan yang menjaditeladandancontoh, menurutpendapatsaya, inimerupakanpatokanuntukmobilbalaplainnya."[jri/timBX]

Tags :

#
Mercedes-Benz
#
C-Class Coupe DTM 2012
#
German Touring Car Masters (Deutsche Tourenwagen Masters)
#
BMW M3 DTM
#
Audi A5 DTM.