MENU
icon label
image label
blacklogo

Duo Yamaha Tetap Waspada Terhadap Honda

MAR 17, 2013@14:54 WIB | 766 Views

 

Juaraduniamoto GP tahunlalu, Jorge Lorenzo, yang tergabungdalamkubu Yamaha, nampaknyamasihmerasasulituntukbersaingdengan rival utamamereka Honda. Pabrikan yang pernahdiperkuatoleh Stoner padatahunlalutersebut, kiniseakanmenunjukantaringnyauntukmerebuhkekuasaanpada track Moto GP tahunini. Hal tersebutterbuktidaribeberapagelarantes private yang dilakukanpada Circuit Of The America (COTA), Honda berhasilmemimpinjalannya test selamaberlangsung. Dan Yamaha haruspuasdibawahposisi Honda.

“Kamitelahmelakukansimulasikecil, itu yang membuatsayamampumenjagakecepatansecarakonstan”ujar Lorenzo dikutipdari Motogp.com. “Kamitidakpuaskarenakitamasihcukupjauhdari Honda pada track ini, akantetapikamilebihdekatdenganhasil test kemarin yang kamilakukan”, tandasnya. Hal tersebutmembuatrekansetim Lorenzo, Valentino Rossi memberikankomentar. Iamenuturkanbahwaharusadaperbaikan yang dilakukanuntukperbaikan performance.

Rossi menegaskan, “Sayamengalamibeberapamasalahpadasistempengereman motor, jadisayatidakterlalubaikpadapengeramansaatini”. Diluaritu, Honda tetapberadadi Texas untuktetapmelakukan test di Texas bersama Marc Marquez danPedrosa. Sementara Honda LCRMotoGPdiperkuatoleh Stefan Bradl. Lantas, bagaimanakekhawatiran yang dialamioleh Rossi dan Lorenzo? Akankahmerekatergusurolehprodusensayaptunggaltersebut? [Har/timBX]
 

Tags :

#
Moto GP
#
Jorge Lorenzo
#
Valentino Rossi
#
Honda
#
Honda LCR
#
Marc Marquez
#
Dani Pedrosa
#
Stefan Bradl