MENU
icon label
image label
blacklogo

OnePlus 2 Diduga Hadir dengan RAM 4GB

JUL 05, 2015@12:00 WIB | 756 Views

Sebuah perangkat smartpone yang diduga merupakan OnePlus 2 tiba-tiba muncul di situs GFXBench. Saat diuji pada website uji benchmark tersebut, kehadiran RAM sebesar 4GB menjadi salah satu sorotan.

Diduga OnePlus 2 memang akan hadir dengan tiga varian. model A2001, A2003 dan A2005 menjdai kode perangkat tersebut. Sedangkan yang tertangkap GFXBench adalah model A2001 dan A2003. Bedanya, A2001 hadir dengan RAM 3GB dan A2003 hadir dengan RAM 4GB.

Sejauh ini model A2005 belum diketahui bocoran spesifikasinya. Tanggal 27 Juli mendatang menjadi penantian para penggemar perangkat OnePlus dan menariknya semua bisa disaksikan lewat virtual relaity. OnePlus sendiri berjanji bahwa produk mereka akan lebih mudah didapatkan setelah diluncurkan nanti.[Lalu/timBX]

 

Tags :

#
OnePlus 2
#
OnePlus